Perencanaan & Pengendalian Stok Menggunakan Economic...

Perencanaan & Pengendalian Stok Menggunakan Economic Order Quantity (EOQ): Studi Analisis pada Persediaan Beras Jawa Barat

Irfan Ardiansah, Totok Pujianto, Devi Maulida Rahmah, Selly Harnesa Putri, Gita Aprillia Putri
0 / 5.0
0 comments
Bạn thích cuốn sách này tới mức nào?
Chất lượng của file scan thế nào?
Xin download sách để đánh giá chất lượng sách
Chất lượng của file tải xuống thế nào?
Seiring bertambahnya jumlah penduduk, kebutuhan pangan (dalam hal ini adalah beras) di Indonesia semakin meningkat. Oleh sebab itu Pemerintah membentuk suatu Badan Usaha Milik Negara (BUMN) bertujuan untuk menjaga ketercukupan pasokan beras bagi masyarakat. Berdasarkan historical data Indonesia terkadang mengalami kekurangan atau kelebihan persediaan beras, sehingga sering dibutuhkan tindakan movement nasional atau perpindahan beras. Padahal kondisi semacam ini dapat menimbulkan kerugian. Apabila persediaan terlalu banyak, maka akan menimbulkan carrying cost. Sebaliknya, apabila jumlah stok kurang maka akan mengakibatkan keterlambatan penyaluran beras kepada konsumen, yang berdampak juga pada ketidakstabilan harga beras di masyarakat. Melalui metode Economic Order Quantity (EOQ) dengan pendekatan Period Order Quantity (POQ), buku ini mencoba menganalisis sekaligus menguraikan perencanaan dan pengendalian persediaan beras. Analisis ini diharapkan dapat memberikan gambaran sekaligus masukan dalam upaya mengendalikan persediaan beras secara optimal, baik dalam jumlah, waktu, persediaan yang tepat, maupun biaya-biaya yang dikeluarkan dalam mengelola persediaan beras.
Năm:
2023
In lần thứ:
Pertama
Nhà xuát bản:
Cendekia Press
Ngôn ngữ:
indonesian
Trang:
85
ISBN 10:
6235466102
ISBN 13:
9786235466101
File:
PDF, 3.78 MB
IPFS:
CID , CID Blake2b
indonesian, 2023
Tải vè (pdf, 3.78 MB)
Hoàn thành chuyển đổi thành trong
Chuyển đổi thành không thành công

Từ khóa thường sử dụng nhất